Saturday, July 12, 2008

Perkenalan

Ehemn.... ehemn..
^^


ada pribahasa mengatakan,
"Tak kenal maka Tak Sayang.."

dan percayalah..
^^
"Sudah kenal pasti Sayang"



hahahaha...


langsung aja deh..

PROFILE:
  • Nama: Ricornus PW
  • Alamat: Hos Cokroaminoto 66 - Ciledug
  • Agama: Kristen
  • Jenis Kelamin: Pria
  • DOB: 27 Desember 1986
  • Hobby: Futsal, Baca buku, Social Gathering

yah, saia rasa itu aja sih...
ga ribet2 amat lah..
^^


sebenarnya udah dari Bulan MEI 2008 saia buat blog ini..
entah mengapa ada dorongan untuk nge-Blog..




terinspirasi dengan anak2 HIMSISFO yang kena wabah nge-Blog nih kayanya..



di artikel perkenalan ini, saia mau menyampaikan..
bahwa Blog saia ini akan berisi sedikit sekali keluhan-keluhan..
bukan karena saia tidak mau mengeluh.. tapi karena saia merasa hidup saya penuh hal-hal untuk disyukuri...

saia ingin memberi nilai2 positif selama saia hidup..
buat teman2 yang datang mengunjungi Blog ini, saya berharap setelahnya..
kalian mendapatkan nilai2 positif, kebahagiaan, semangat baru, dan yang terpenting...


INSPIRASI
Seperti halnya perumpamaan berikut:
Babi dan Sapi

seperti yang diketahui banyak orang, babi dijauhi, karena orang2 menggangap binatang tersebut kotor, berlumpur, dan berisik. Sedangkan Sapi sangat dihargai dimata para petani karena susu dan tenaga yang dihasilkannya.


"Seekor sapi dihargai lebih dari pada seekor babi, lantaran Sapi memberikan tenaga dan susu ketika dia hidup, namun babi dihargai ketika ia memberikan kepala, kaki, perut, dan lemaknya setelah dia mati."